Jumat, April 25, 2025
BerandaKesraGempa dengan Magnitudo 5,0 Terjadi di Barat Daya Bengkulu Utara

Gempa dengan Magnitudo 5,0 Terjadi di Barat Daya Bengkulu Utara

UPDATEBALI.com, Kota Bengkulu  – Gempa bumi dengan magnitudo 5,0 pada Rabu sekitar pukul 10.30 WIB terjadi di barat daya Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu, menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

Menurut Kepala Seksi Data dan Informasi BMKG Bengkulu Anang Anwar, pusat gempa itu berada sekira 65 kilometer di barat daya Kabupaten Bengkulu Utara.

Baca Juga:  Gubernur Koster Targetkan Pembangunan Shortcut Singaraja-Mengwitani Titik 7A, 7B, 7C dan Titik 8 Selesai Tahun 2022

“Gempa terjadi sekitar pukul 10.30 WIB di Kabupaten Bengkulu Utara dan tidak berpotensi terjadi tsunami,” kata Anang.

Dia mengimbau warga Bengkulu Utara mewaspadai kemungkinan terjadi gempa susulan. ub/ant)

BERITA TERKAIT

Most Popular

Recent Comments